Sunday, 10 May 2015
Jangan Menunduk Saat Menggunakan Ponsel
Ponsel sudah menjadi bagian penting dalam kegiatan sehari-hari kita, selain media komunikasi juga menjadi sebuah media informasi yang sangat penting, dan dalam penggunaanya yang mudah inilah yang menjadi pilihan banyak orang dalam memilih ponsel, jika berbicara tentang penggunaan ponsel ini, tahukah anda ada larangan dalam penggunaan ponsel yang memang banyak orang belum memahaminya, seperti halnya tidak boleh menunduk saat memakai ponsel, nah mengapa demikian? berikut ini ulasanya untuk anda.
Menurut penelitian terbaru saat kita menunduk dalam mengoprasikan ponsel itu sangatlah tidak baik, karena menurut penelitian itu sama seperti menggantung empat bola boling 4,5kg di leher anda, itu terjadi saat kita fokus pada ponsel yang kita gunakan ketika menunduk.
Seperti yang dikemukakakn oleh Dr Ken Hansraj MD yang dikutip dari terselubung.in, yang awalnya tertarik dengan masalah ini karena banyaknya orang yang berkonsultasi karena kesakitan dibagian leher, seperti kasusnya ada pamuda yang datang dengan kesakitan lehernya, punggung, serta kaki. Setelah mengetahui bahwa pemuda ini ternyata menghabiskan waktu 4 jam setiap harinya bermain game di iPad, dan menggunakanya secara mendunduk.
Dr Hansraj ini adalah kepala bagian bedah tulang belakang di New York Spine Surgey and Rehabilitation Medicine, dia juga mengungkapkan bahwa titik awal gelombang masalh punggung dan leher disebabkan oleh postur dan cara buruk dalam menggunakan ponsel atau smartphone.
Seseorang dengan ponsel atau smartphone ini biasanay menghabiskan 2 sampai 4 jam sehari dengan posisi kepala yang menunduk ke perangkat obile yang mereka gunakan. dan hal itu sama aja dengan 700 sampai 1400 jam pertahun dan tekanan tambahan pada tulang belakang,dan biasanya untuk para remaja akan melakukan lebih banyak waktunya untuk ini.
Untuk Posisi netral kepala manusia beratnya 4,5-5kg, dan untuk anda menunduk saat menggunakan ponsel ini 15 derajat, anda sudah hampir menambah berat kepala anda 3kali lipat, bayangkan sudah 30 derajat sudah mencapai 18kg. bahkan anak-anak jaman sekarang tanpa sadar menundukan kepala sekitar 45-50 derajat.
Untuk yang benar dan terbaik adalah melihat ponsel atau smartphone inidengan posisi tulang punggung yang netral, yang artinya menjaga telinga di atas bahu dengan bahu yang ditarik kebelakang. Jadi diharapkan memakai smartphone ini dengan posisi yang benar untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi.
Label:
Information
,
Umum
0
| Klik Disini Untuk Comment Pengguna Blogger
ARCHIVE BLOG
-
▼
2015
(
22
)
-
▼
May
(
16
)
- Bahaya! Jangan Pukul Kecoa Hingga Isi Perutnya Keluar
- 4 Indra Mengagumkan Hewan yang Tidak Dimiliki Manusia
- Suara yang Mengelilingi Bumi 4 Kali
- Beberapa Objek Wisata Terbaik Di Sumatera Barat
- Memahami fenomena Sleep Paralysis
- Download Google Goggles Aplikasi Scanner Serba Gun...
- Sulit Dapat Pacar? Bisa Jadi Anda Memang Miliki Ge...
- Jombloita, Ini 5 Tips Cepat Punya Kekasih
- Cara Membuat Teleskop Bumi Sederhana
- Fenomena Alam yang Belum Terpecahkan
- 5 Manfaat Daun Jambu Bagi Kecantikan
- Jangan Menunduk Saat Menggunakan Ponsel
- Jembatan Hidup di Meghalaya yang Mengagumkan
- Hukum Fisika Dapat Menangkal Santet
- Cara Melihat Aura Sendiri
- Cara membuat mikroskop digital dengan bantuan smar...
-
▼
May
(
16
)